Smk Swadaya Karangnunggal

Smk Swadaya Karangnunggal 


SMK Swadaya Karangnunggal merupakan sekolah lanjut tingkat Atas atau SLTA,sekolah ini merupakan salah satu sekolah di daerah Kecamatan Karangnunggal,Kab.Tasikmalaya,Prov.Jawa Barat.
Tepatnya di Jln.Raya Karangnunggal dekat dengan Radio Sukapura dan Lapangan Futsal RALS,sekolah ini merupakan sekolah dengan Akreditasi A dan berdaya saing tinggi dengan sekolah-sekolah lainnya.

Sekolah yang berlabel SMK ini atau Kejuruan memiliki 5 Jururasan pada tahun 2019 salah satunya Akuntansi,Pemasaran,Administrasi Perkantoran,Tekhnik Komputer dan Jaringan dan Rekayasa Perangkat lunak,yang tentunya di dampingi dengan guru produktip yang sangat mahir dan handal dalam bidangnya masing-masing,jadi jika ingin masuk ke SMK Swadaya Karangnunggal Jangan ragu dan takut karna sekolah ini memiliki guru yang kompeten dan Profesional tentunya.

Ada banyak ekstrakulikuler didalamnya yang dapat menopang minat dan bakan siswa/siswi yang tentunya didamping dengan pembina ekstrakulikuler yang telah berpengalaman dibidangnya ada yang perlu rekan ketahui begitu kentalnya ikatan kekeluargaan antara siswa atau siswi dengan guru serta staf pengajar yang ada di sekolah,saat kita mampu berinteraksi, berkomunikasi dengan baik di lingkungan sekolah maka kita perlahan akan merasakan bagaimana ikatan keluarga tersebut terjalin begitu dekat dan hangat.


Tidak bisa dipungkiri begitu banyak para alumni yang pada akhirnya begitu rindu akan sekolah di SMK Swadaya Karangnunggal.

Jika kalian ingin bersekolah smk swadaya karangnunggal Merupakan sekolah yang tepat untuk rekan semua melanjutkan jenjang pendidikan.
Tak lupa juga sekolah juga di topang dengan Fasilitas yang mumpuni untuk para siswa/siswi tentunya melengkapi pelajaran, karna tidak hanya teori,praktek juga sangat di butuhkan,karna pada dasarnya saat ini hitungan persentasi teori dan Praktek di SMK lebih mengunggulkan Praktek,kenapa.? Karna kenyataannya siswa/siswi lebih senang dan menyerap praktek dibanding teori.

Kembali soal Fasilitas,sekolah ini memilik bangunan yang kokoh,lingkungan yang bersih,kelas yang nyaman,ruangan kantor nyaman,tempat berolahraga,Komputer,WiFi,UKSkantin dan Fasilitas lainnya yang membuat siswa/siswi nyaman berada disekolah.
Terimkasih See You.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel