Timon Adiyoso atau Mastimon Blogger Sukses

Timon Adiyoso atau Mastimon Blogger Sukses


Siapa Timon Adiyoso.? Entahlah,jika mengenal secara langsung atau dekat saya tidak mengenalnya,namun secara chat,atau secara online saya mengenalnya meskipun sedikit,kok kenal sih.? Ya saya salah satu murid di les Private Mastimon.
Meskipun tidak mengenal secara langsung hanya mengenal di chat saha,mastimon orangnya baik dan ramah,beliau merupakan seorang blogger dengan penghasilan jutaan rupiah perbulannya,jika kalian tanya di sebuah grup blogger di Facebook atau WhatsApp saya yakin setiap grup tersebut pasti akan ada yang mengenal mastimon.
Selain blogger beliau juga membuka beberapa,jasa
Salah satunya Les Private Online,Jasa Backlink dan yang paling baru saat ini Paket pembuatan blogger Gratis (blogspot) dan TLD.

Timon Adiyoso atau Mastimon Blogger Sukses


Sekarang ini mastimon juga hadir di Youtube loh,saya pernah merangkum kalimat dari mastimon,meskipun penghasilan yang besar sekarang dari blog namun penghasilan dari Youtube semakin berkembang.
Menurut pengamatan dan hasil lirik-lirik.....
Haha mastimon mempunyai beberapa blog yang beliau kelola bersama adiknya sala satunya mastimon.com,Adiyoso.com dll 
Jadi kalau mau kenal mastimon ikut les Private,Ketuk pintu datang kerumahnya sambil ngopi dan jangan lupa bawa oleh-oleh juga.
Nih saya saya cantumin gambar Rank Alexa blog mastimon.com.

Timon Adiyoso atau Mastimon Blogger Sukses

Gimana guys,mau kaya saya.? Eh kaya mastimon maksud saya.? Langsung saja ikuti les Privatenya atau bisa juga mengikuti Tips bloggernya d Youtube Mastimon,dengan cara Like,Subscribe,dan Share.

Sebenarnya jadi blogger itu sangat mudah yang susah itu nahan emosi gara-gara tiap hari ketik artikel tapi Surat Cinta dari Google Adsense gak muncul parahnya lagi Google Adsense sudah ada,Visitornya yang gak ada lan gak lucu,udah berjuang habis-habisan buat dapet surat cinta adsense eh udah dapet gak ada visitornya,kayak ditinggal pas lagi sayang-sayangnya.

Baca Juga : Jasa Design Logo

Rasanya nyesek,jadi menurut beberapa artikel yang saya baca jadi seorang blogger itu memang benar-benar harus mempunyai konsistensi yang kuat jangan sampai mundur sebelum berperang,karna pada dasarnya hasil tergantung dari usaha.

Yoman kita ambil kesimpulan ya Guys,mastimon sukses menjadi seorang blogger bukan hasil dari beliau tidur-tiduran setiap harinya.
Bahkan saking loyalnya beliau untuk menjadi seorang blogger,beliau keluar dari pekerjaannya yang dulunya merupakan seorang HRD di suatu perusahaan,bayangkan saja siapa sih yang akan melakukan hal itu sekarang ini.?
Intinya : Niat,Keinginan,Kerja Keras,Mau Belajar,Mau Berproses,Konsisten,dan tidak cepat puas.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel